Biru itu langit,
Biru itu laut,
Biru itu tenang,
Biru itu lebam,
Biru itu dingin,
Biru itu segar,
Biru itu hati,
Biru itu hidup,
Biru itu aku...
Tidak ada komentar:
Posting Komentar